LATIHAN KEPEMIMPINAN (LK) I
Oleh ISMAFARSI bersama Bidang 1 SEMA FF-KMUP
Pada hari Sabtu, 17 Aprilt 2021 diadakan kegiatan LK I oleh ISMAFARSI yang bekerjasama dengan Bidang 1 SEMA FF-KMUP , mengangkat tema “Generate the Spirit of Togetherness to Create Leaders with Character, Competence and Synergy”
Acara ini bertujuan untuk:
- Mendorong mahasiswa farmasi berpikir bahwa kebersamaan itu penting dalam membentuk kepemimpinan
- Membangun jiwa kepemimpinan
- Menyadarkan pentingnya seorang pemimpin memiliki karakter, kompetensi dan sinergi
- Menyadarkan pentingnya berorganisasi dan menjadi pemimpin
- Pengenalan organisasi ISMAFARSI dan IPSF
- Pengenalan teknik persidangan pada mahasiswa
- Menjalin silaturahmi dan kekeluargaan dengan pengurus ISMAFARSI wilayah JABODELATA dan anggota Lembaga Eksekutif Mahasiswa (LEM) yang tergabung.
Dilakukan secara daring melalui zoom meeting
- Registrasi peserta
- Pembukaan Acara oleh DEKAN (Prof.Dr.Shirly Kumala,M.Biomed,Apt.,)
- Pembukaan Acara oleh DEKAN (Prof.Dr.Shirly Kumala,M.Biomed,Apt.,)
- Sambutan ketua CP ISMAFARSI FF-KMUP oleh Sdri. Putri Windari Saputra
- Pembacaan doa
- Pre test
- Pemberian Materi 1 dan tanya jawab
- Pemberian Materi 2 dan tanya jawab
Dianjutkan ISHOMA
- Pemberian Materi 3 dan tanya jawab
- Pemberian Materi 4 dan tanya jawab
- Pemberian Materi 5 dan tanya jawab
- Pemberian Materi 6 dan tanya jawab
- Post test
- Pengumuman pemenang
- Penutup
Ikuti kegiatan LK II dan yang lainnya ya , karena ini merupakan langkah awal untuk meatih diri kalian menjadi seorang leader 😊👌 . Nantikan keseruan kegiatan lainnya …
Tidak ada komentar:
Posting Komentar