Pada acara RAKERNAS XII ISMAFARSI yang diselenggarakan pada
Tanggal: 23-27 jan'15
Tempat: Univ Islam Negeri Alauddin Makassar
Diadakannya seminar internasional mengenai kesiapan pharmasis indonesia dalam menghadapi AEC. Acara utama yaitu pelantikan Badan Pengurus Harian dan korwil ISMAFARSI yang berlangsung khidmat dan lancar, banyak harapan dan amanah yang harus diemban dan dijalankan para BPH dan KORWIL ISMAFARSI demi terwujudnya ISMAFARSI Luar biasa dan mendunia. Setelah resmi dilantik, BPH ISMAFARSI memaparkan program kerja yang telah disusun kepada seluruh delegasi RAKERNAS melalui sidang komisi. Dalam sidang komisi semua delegasi berperan aktif dalam mengkritisi proker dari BPH ISMAFARSI, hal ini sangat berpengaruh terhadap kinerja BPH ISMAFARSI selama satu periode. Setelah pemaparan dan penetapan proker dilanjutkan dengan pengesahan proker dan iuran melalui sidang pleno, dengan semua proker BPH ISMAFARSI maka semua proker siap dijalankan dengan pengawasan badan pengawas dan setiap komisariat. Lalu acara ditambahkan seperti kampanye informasi obat juga sangat bermanafaat dalam melatih skill para delegasi terutama dalam konseling obat langsung pada masyarakat.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
[Seminar Rohani Islam Farmasi (SERASI) 2024]
Seminar Rohani Islam Farmasi (SERASI) 2024 Assalamu`alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh semua, berjumpa lagi di kegiatan Bidang III SEMA FF-...
-
BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Dengan telah disepakatinya Masyarakat Ekonomi Asean (MEA) mulai 2015, maka sebagai ko...
-
HUT BESI ke-23 "Together for Trust and Collaboration (TORUSTA)" HUT BESI ke-23 diselenggarakan pada tanggal 17 Oktober 2022 di A...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar